Informasi Lowongan Kerja BUMN di PT Garam
Selamat datang di SITUS INFORMASI CPNS situs ini memudahkan anda untuk menemukan informasi CPNS baik CPNS Kementerian, CPNS Lembaga Pemerintah, CPNS Provinsi dan juga CPNS Daerah atau CPNS Kabupaten Kota diseluruh Indonesia Anda Juga Bisa Unduh Kisi - kisi Soal CPNS Do'a kami semoga anda DITERIMA MENJADI PNS di instansi yang anda harapkan
PT.
Garam (Persero) adalah salah satu Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tertua milik pemerintah bertugas untuk menjaga terjaminnya Ketersediaan Garam
Nasional dan meningkatkan produksi garam
yang berkualitas dan menurunkan tingkat impor Garam sebagai
upaya untuk mendukung
kedaulatan di bidang pangan bagi Indonesia.
Sampai
sekarang ini PT Garam (Persero) sudah
bisa memenuhi kebutuhan garam Indonesia
sampai pada angka + 35% dari kebutuhan garam nasional atau
setara dengan 700.000 ton dari total 2,79 juta ton setiap
tahunnya. PT Garam (Persero) sudah melakukan berbagai pengembangan lini bisninya.
Misalnya saja dengan menambah lahan
produksi dan mengembangkan teknologi untuk pendukung kapasitas produksi, membangun afiliasi perusahaan untuk memudahkan
jalur distribusi, dan serangkaian
proses penelitian dan pengolahan
produksi garam yang
akan dipasarkan.
Karenanya, untuk
mendukung ekspansi bisnisnya, pada bulan November ini PTGaram membuka lowongan kerja
sebagai Staf untuk posisi sebagai
berikut :
Kepala Pabrik
Syarat-syarat :
- Jenis kelamin pria
- Latar belakang pendidikan miimal S1 Teknik
- Mempunyai pengalaman kerja minimal selama 5 tahun pada posisi sebagai Kepala Pabrik Produksi Bahan Baku
Staf Legal
Syarat-syarat :
- Jenis kelamin wanita
- Berusia maximal 35 tahun
- Latar belakang pendidikan minimal S1 Hukum
Sekretaris
Syarat-syarat :
- Jenis kelamin wanita
- Berusia maximal 35 tahun
- Latar belakang pendidikan minimal D3 Sekretaris, Ekonomi, Humas, IT
Administrasi
Syarat-syarat :
- Jenis kelamin wanita
- Berusia maximal 35 tahun
- Latar belakang pendidikan minimal D3 Sekretaris, Ekonomi, Humas, IT
Pubic Relation (PR)
Syarat-syarat :
- Jenis kelamin wanita
- Berusia maximal 35 tahun
- Latar belakang pendidikan minimal D3 Sekretaris, Ekonomi, Humas, IT
Staf IT
Syarat-syarat :
Jenis kelamin wanita
Berusia
maximal 35 tahun
Latar
belakang pendidikan minimal D3 D3 Sekretaris, Ekonomi, Humas, IT
Jika
Anda merasa memenuhi persyaratan yang harus dipenuhi
untuk mengisi lowangan kerja di PT Garam, bisa
segera mengirimkan berkas lamaran anda
lengkap dengan dokumen pendukungnya selambat-lambatnya pada tanggal 17
November 2014 ke :
Bagian SDM PT. GARAM
(Persero)
Jalan Arief Rahman
Hakim No 93
Surabaya, Jawa Timur
Terimakasih anda sudah membaca situs ini jika menurut anda situs ini baik kami berharap anda share situs ini kepada teman-teman yang mungkin mereka juga membutuhkan informasi yang ada di situs ini dengan klik tombol berikut
Google+
Facebook
Twitter Jangan lupa juga anda membuat lamaran yang baik dan benar jika anda belum mempunyai referensi anda bisa melihat pada postingan ini: Membuat Lamaran Pekerjaan
Tag :
Lowongan Kerja Bumn 2014