Peluang Berkarir di BUMN PT Pelindo

Selamat datang di SITUS INFORMASI CPNS situs ini memudahkan anda untuk menemukan informasi CPNS baik CPNS Kementerian, CPNS Lembaga Pemerintah, CPNS Provinsi dan juga CPNS Daerah atau CPNS Kabupaten Kota diseluruh Indonesia Anda Juga Bisa Unduh Kisi - kisi Soal CPNS Do'a kami semoga anda DITERIMA MENJADI PNS di instansi yang anda harapkan

PT Pelabuhan  Indonesia  I (Persero)  atau dikenal dengan  nama Pelindo membuka  lowongan kerja untuk tahun 2014    untuk  beberapa posisi  berikut :
Deputi Direktur Bidang Bisnis
1.  Memiliki ijazah minimal S-1 dari semua jurusan.
2.     Mempunyai pengalaman Kerja minimal 5 tahun sebagai Manajer Bisnis atau sejenisnya.
3.  Mempunyai  kemampuan konseptual yang tajam serta mampu melihat bisnis perusahaan dari sudut pandang  yang lebih luas.
Deputi Direktur Bidang Keuangan
1.       Memiliki ijazah minimal S-1 dari  Ekonomi/Manajemen Keuangan/sejenisnya.
2.  Berpengalaman Kerja minimal selama 5 tahun sebagai Manajer Keuangan Perusahaan.
3.  Mempunyai  kemampuan konseptual yang tajam dan dapat  melihat bisnis perusahaan dari sudut pandang yang lebih luas.

Deputi Direktur Bidang SDM
1.       Memiliki ijazah minimal S-1 semua jurusan.
2.      Mempunyai pengalaman Kerja minimal selama 5 tahun sebagai Manajer di bidang pengelolaan SDM.
3.     Mempunyai  kemampuan konseptual yang tajam serta mampu menyusun program pengelolaan SDM  yang sesuai dengan perkembangan bisnis perusahaan.

Deputi Direktur Bidang Teknologi Informasi
1.      Memiliki ijazah minimal S-1 bidang IT atau sejenisnya.
2.    Berpengalaman kerja minimal selama 5 tahun sebagai Manajer di bidang IT atau sejenisnya.
3. Mempunyai  kemampuan konseptual yang tajam serta mampu menyusun program kerja yang sesuai dengan perkembangan bisnis perusahaan.

Deputi Direktur Bidang Pengelolaan Galangan dan Armada Kapal
1.       Memiliki ijazah minimal S-1 Teknik Perkapalan atau sejenisnya.
2.   Mempunyai pengalaman kerja minimal selama 5 tahun sebagai Kepala Unit Galangan Kapal atau Manajer dalam industri perkapalan.
3.     Mempunyai  kemampuan konseptual yang tajam serta mampu menyusun program kerja yang sesuai dengan perkembangan bisnis perusahaan &  bisnis perkapalan.

Deputi Direktur Bidang Pengelolaan Rumah Sakit
1.  Mempunyai latar  belakang pendidikan minimal Kedokteran yang  sesuai denganketentuan yang berlaku untuk menduduki  jabatan sebagai Kepala Rumah Sakit.
2.  Mempunyai pengalaman kerja minimal selama 5 tahun sebagai dokter atau Kepala Rumah Sakit atau jabatan medik lainnya.
3. Mempunyai kemampuan konseptual yang tajam serta  mampu menyusunprogram kerja Rumah Sakit yang sesuai dengan perkembangan bisnis rumah sakit/ kedokteran.
Persyaratan  Umum  untuk mengikuti seleksi  karyawan BUMN di   di PT Pelindo adalah sebagai berikut :
1.       WNI
2.      Berusia maksimal 35 tahun  pada tanggal 1 Januari 2015
3.     Mempunyai KTP  yang masih berlaku
4.     Memiliki ijazah Sarjana (S1) sesuai persyaratan dari Perguruan Tinggi terkemuka dan sudah  terakreditasi
5.     Sehat secara  mental dan fisik
6.     Tidak sedang mengikuti  ikatan dinas dengan instansi lain
7.     Bersedia untuk menjalani Ikatan Dinas dengan Perusahaan selama 2 tahun
8.    Tidak pernah diberhentikan oleh Pemberi Kerja sebelumnya sebagai karyawan karena melakukan  suatu pelanggaran
9.  Bersedia untuk  ditempatkan di Kantor Pusat PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) yang beralamat di  Jalan Krakatau Ujung 100 Medan.
10.  Bisa berbahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan)

Bila Anda tertarik  untuk melamar  di  PT Pelindo, hanya   bisa  melakukan registrasi di  www.ppm-rekrutmen.com/pelindo1.  Bila Anda pernah mengirimkan lamaran ke PT Pelabuhan Indonesia 1 (PERSERO), wajib  untuk  melakukan kembali registrasi online

Batas waktu registrasi on-line adalah sampai hari Sabtu  tanggal  8 November 2014 pukul 23.59 WIB

Terimakasih anda sudah membaca situs ini jika menurut anda situs ini baik kami berharap anda share situs ini kepada teman-teman yang mungkin mereka juga membutuhkan informasi yang ada di situs ini dengan klik tombol berikut Google+ Jangan lupa juga anda membuat lamaran yang baik dan benar jika anda belum mempunyai referensi anda bisa melihat pada postingan ini: Membuat Lamaran Pekerjaan

Related Post:

Back To Top