Pengumuman Seleksi CPNS Kota Binjai Tahun 2014

Selamat datang di SITUS INFORMASI CPNS situs ini memudahkan anda untuk menemukan informasi CPNS baik CPNS Kementerian, CPNS Lembaga Pemerintah, CPNS Provinsi dan juga CPNS Daerah atau CPNS Kabupaten Kota diseluruh Indonesia Anda Juga Bisa Unduh Kisi - kisi Soal CPNS Do'a kami semoga anda DITERIMA MENJADI PNS di instansi yang anda harapkan
Kota Binjai berjarak 22 Kilometer dari Kota Medan atau setara kurang lebih 30 menit perjalanan. Sementara itu, secara geografis, posisi kota Binjai terletak pada 3° 31' 31" - 3° 40' 2" LU dan 98° 27' 3" - 98° 32' 32" BT dengan ketinggian 28 M di atas permukaan laut. 

Luas kota Binjai sekitar 9.023,62 Ha (setara 90,23 Kilometer persegi),  terdiri dari 5  Kecamatan dan 37 dengan jumlah penduduk sebanyak 252.652 jiwa. 
Kota Binjai sebagai Kota jasa, Perindustrian, Perdagangan dan Pemukiman telah berupaya memacu laju pertumbuhannya  (pada tahun 2008) sebesar 5,35 persen, Untuk mendukung proses pertumbuhan ekonnominya itu Pemerintah Kota Binjai membuka kesempatan kepada Warga  Negara Indonesia dengan usia antara 18 tahun dan maksimal 35 tahun tanggal 1 September 2014 untuk mengikuti seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2014.

Pelamar CPNS Kota Binjai tahun 2014 diharuskan sudah memiliki ijazah Perguruan Tinggi Sarjana (S1)  atau Diploma  3 (D3)  dengan kompetensi yang sesuai dengan formasi jabatan yang dipilihnya. Persyaratan  yang harus dipenuhi oleh para pelamar CPNSKota Binjai adalah:
  1. Memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan alamat email yang masih berlaku.
  2.  Bagi pelamar formasi Tenaga Guru harus memiliki kompetensi sebagai Sarjana Kependidikan.
  3. Bagi pelamar formasi Tenaga dokter harus  sudah memiliki ijazah profesi dokter.
  4. Bagi  pelamar jabatan tenaga teknis, harus memiliki ijazah  bukan dari Sarjana maupun Diploma Kependidikan dan Kesehatan.
  5. Mmeiliki ijzah dari Perguruan Tinggi Negeri atau swasta yang sudah terakreditasi oleh dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT),  dan bagi pelamar dari Perguruan Tinggi Luar Negeri harus melampirkan asli dan foto copy surat keterangan penyetaraan ijazah  yang ditandatangani pejabat yang berwenang.
  6. Maksimal setiap pelamar hanya  dapat memilih 2 formasi jabatan yang sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang sesuai.
  7. Membuat surat lamaran diatas kertas bermaterai Rp.6000.
  8. Melampirkan foto copy Ijazah dan IPK/Transkrip Nilai serta Ijazah Profesi Dokter  bagi pelamar formsai dokter yang sudah dilegalisir
  9.  Melampirkan foto copy Kartu Penduduk  yang masih berlaku
  10. Melampirkan hasil print out kartu/tanda bukti pendaftaran yang diperoleh dengan mengakses panselnas.menpan.go.id dan sscn.bkn.go.id
  11. Melampirkan pas foto berwarna ukuran 4x6 cm sebanyak 4 lembar.

Informasi selengkapnya mengenai formasi dan kualifikasi CPNS Kota Binjai bisa dilihat di:

https://panselnas.menpan.go.id/index.php/13-formasi/daerah/provinsi/kabkota/467-kota-binjai
Terimakasih anda sudah membaca situs ini jika menurut anda situs ini baik kami berharap anda share situs ini kepada teman-teman yang mungkin mereka juga membutuhkan informasi yang ada di situs ini dengan klik tombol berikut Google+ Jangan lupa juga anda membuat lamaran yang baik dan benar jika anda belum mempunyai referensi anda bisa melihat pada postingan ini: Membuat Lamaran Pekerjaan
Back To Top